Bandara Mutiara merupakan pintu utama menuju Sulawesi Tengah. Pada tahun 2014, bandara ini diperbaiki dan berganti nama menjadi Mutiara SIS Al-Jufrie. Nama bandara yang baru di ambil dari nama pahlawan kemerdekaan setempat sebagai bentuk penghormatan kepada Sayyid Idrus bin Salim Al-Jufri (1892-1969).
Kebanyakan penerbangan dari Mutiara SIS Al-Jufrie Airport adalah ke Makassar dan Jakarta tapi adalah penerbangan ke tujuan lain juga, kebanyakan dioperasikan oleh Lion Air. Tiap hari adalah penerbangan ke 5 tujuan dari Mutiara SIS Al-Jufrie Airport . Ini tujuan terpopular:
Bandara Mutiara memiliki satu landasan pacu dan sebuah terminal baru yang di bangun pada tahun 2014. Sedangkan untuk terminal yang lama di bongkar dan digunakan sebagai landasan terminal baru. Untuk memajukan dan mempromosikan pariwisata di Sulawesi Tengah mereka merencanakan adanya izin penerbangan internasional di bandara ini.
Bandara Mutiara terletak di sisi tenggara kota Palu, sekitar 5 km dari pusat kota.
Bandara Mutiara hanya berjarak 8 km dari pusat kota, cukup dekat dengan tariff sekitar Rp. 50.00- sampai Rp. 60.000 dengan menggunakan taksi dengan lama perjalanan sekitar 20 menit, tergantung padatnya lalu lintas.
Semua ongkos dan tarif di halaman ini ditemukan di Juli 2017