Yvo and utiketIndonesia

AP II Luncurkan Sistem Penilaian Real Time untuk Layanan Bandara

9 Jan 2020 10:01:52

tangerangonline.id

PT Angkasa Pura II (Persero) sejak sekitar tiga tahun terakhir mengimplementasikan konsep Smart Airport dalam berbagai pengembangan bandara-bandara yang dikelola perseroan.


Salah satu bagian dari Smart Airport adalah program Airport Digital Journey Experience. Melalui program tersebut, PT Angkasa Pura II menghadirkan digitalisasi di berbagai titik layanan (touchpoint) kepada traveler.


Sejumlah layanan digitalisasi itu mulai dari Indonesia Airports Mobile App, self check-in, digital wayfinding, digital lounge, smart taxi, smart baggage, e-booth, e-ticketing hingga smart toilet.


Baca cerita lengkap: tangerangonline.id

Posts yang sama